pengertian tentang pidato


Bab 1 pendahuluan
1.1.             Latar belakang pidato
Masyarakat atau pelajar sekarang  banyak sekali yang menyalah artikan sambutan dan pidato. Mereka tidak mengetahui tentang arti ,pengertian dan bagian-bagian dari pidato. Padahal istilah pidato sangat sering sekali diperbincangkan dan bahkan beberapa orang suda tahu bagaimana cara berpidato yang baik dan tekhnik tekhnik yang harus digunakan namun mengaplikasikan ilmu mereka dalam kegiatan nyata misalnya pidato perwakilan kelas.
Apalagi zaman sekarang kalangan pelajar seringkali saat disekolah membahas tentang materi pidato, memberikan sedikit pengertian dan pemahaman tentang pidato dan bagian yang lainnya. Bila suatu saat siswa siswi disuruh berpidato diharapkan dengan mendengar dan memahami diskusi yang kelompok kami sampaikan dapat mengaplikasikan ilu yag mereka dapat.

1.2.             Tujuan
a.       Nenberi pemahaman yang mendalam tentang bagaimana cara beroidato yang baik.
b.       Menambahkan tentang macam-macam pidato,teknik-teknik  pidato serta apa saja yang bisa dilakukan oleh orator.
c.       Dapat mengetahui hal apa saja yang dilakukan dan tidak boleh dilakukan saat berpidato.

1.3.            Manfaat
Penulisan makalah ini semoga bermanfaat untuk menambahkan pengetahuan semua orang, dan membuat mereka mengerti tentang hal-hal yang harus diperhatikan dapat menyesuaikan topik pidato.

1.4.            Rumusan masalah
a.       Sebutkan pengertian pidato!
b.       Apa tujuan pidato?
c.       Bagaimana pidato menurut daftar isi pidato?
d.       Apa saja metode pidato?
e.       Bagaimana kerangka susunan pidato?

H. langkah-langkah menyusun pidato
1. mencari bahan
2. menulis naskah
3. membacakan pidato
I. cara-cara mempersiapkan pidato



1. pembukaan
                Adalah bagian yang berfungsi mempersiapkan pikiran untuk berpidato.
3 hal yang perlu disampaikan
a.       Upaya menarik perhatian audience
b.       membangun k kebutuhan untuk mengetahui
c.       mengembangkan tesis

2.      isi
adalah bagian yang merupakan gagsan pokok yang akan disampaikan.

3.      Penutup
Adalah bagian yang berisi kesimpulan penegasan kembali tujuan pidato

Jenis – jenis pidato
a.       Rekreatif              : pidato yang tujuannya menghibur
b.       Argumentatif      : pidato yang tujuannya mengemukakkan pendapat
c.       Deskiftif                : pidato yang tujuannya menggambarkan tentang apa yang dibicarakan
d.       Persuatif              : pidato yang tujuannya meyakinkan pendengar
e.       Informatif             : pidato yang tujuannya memberikan suatu informasi.

1 komentar: